Bantuan Penelaahan
Orang-Orang Kristen


Orang-Orang Kristen

Nama yang diberikan kepada yang percaya kepada Yesus Kristus. Walaupun istilah ini secara umum digunakan di seluruh dunia, Tuhan telah menunjuk pengikut Kristus sejati sebagai Orang Suci (Kis. 9:13, 32, 41; 1 Kor. 1:2; A&P 115:4).

Cetak