Buku Pedoman Petunjuk Pemanggilan & Kepemimpinan Gereja

Buku pedoman petunjuk kepemimpinan dan pemanggilan Gereja Yesus Kristus dari Orang-Orang Suci Zaman Akhir. Buku pedoman ini disediakan untuk membantu para anggota yang telah menerima pemanggilan Gereja untuk melayani secara lebih baik dalam pemanggilan tersebut.